Optimalkan Aktifitas Social Media Menjadi Bisnis Online

Sunday, January 26, 2014

Punya facebook atau twitter yang memiliki bayak follower? sudah saatnya menjadikan social media yang anda pakai tersebut menjadi lahan untuk menghasilkan pendapatan secara online. Banyak hal sebenarnya bisa dilakukan dengan status di social media, daripada hanya sekedar update status alangkah baiknya status tersebut diganti dengan berjualan produk-produk lokal secara online. Itulah salah satu peluang bisnis online dengang menggunakan facebook, twitter atau Google +.

Misalkan setelah membaca artikel ini kita membuat status di facebook atau twitter sebagai berikut “hi all… ini ada baju sophie martin terbaru, keren loh.. harganya murah  Rp. 50 ribu saja, yang mau beli hubungi saya ya.. barang akan saya kirim via travel” Status seperti diatas tentu jauh lebih bermanfaat daripada anda hanya mebuat status “lagi galau nih…, miss u alll ..” atau “cemungut ya…” emang siapa peduli dengan kondisi sok sosialita anda. Emang anda artis.. heheh…
bisnis online melalui facebook twitter
Setelah membuat status dengan nilai jual tersebut,  misalkan teman kita sebanyak 1000 orang dan 1% dari seluruh teman di FB atau twitter berminat membeli baju yang kita tawarkan tersebut. 1 % dari 1000 = 10 orang. Dari setiap baju kita ambil untuk Rp. 10.000 saja berarti dengan status online kita tersebut dalam sehari mampu menghasilkan uang sebesar 100 ribu. Penghasilan sehari Rp. 100 ribu itu bukan penghasilan kecil loh, PNS Golongan 3 A saja gajinya gak sampai segitu. Hebat bukan…. itulah bisnis online jika kita menyadarinya.

Mungkin anda masih banyak berfikir untuk menjalankan bisnis oline via status FB ini, atau anda malu menjadi seorang pedagang. Atau anda takut diputuskan pacar, atau takut terlihat gak keren lagi… wealah sesungguhnya saya anda lebih tidak keren dengan status “cemungut ya…” atau “lagi galau nih..” status adna itu gak penting banget. Marilah muali mencoba bisnis online via Facebook, Google + atau twitter ini yakinlah ini bisa memajukan diri, teman dan lingkungan anda. Artinya jangan sampai social media menggunakan anda sebagai barang dagangan, tapi gunakanlah social media menjadi lahan bisnis online anda.

Tulisan optimalkan aktifitas social media menjadi bisnis online ini saya tulis berdasarkan pengalaman, dan terbukti mampu menghasilkan. Semoga anda juga bisa menghasilkan pendapatan sampingan melalui sistem bisnis online seperti ini.

Labels:

Share to

Facebook Google+ Twitter Digg

posted by Unknown at 10:36 AM

Post a Comment: